- Judul buku :
Buku Panduan: Organic Green House pada Komoditas Melon- Nama penulis :
- Hendra Susanto, S.Pd., M.Kes., Ph.D;
- Prof. Dr. Ahmad Taufiq, S.Pd., M.Si;
- Ari Gunawan, S.Pd., CPHRM;
- Moch. Sholeh, S.Si
- Nama penerbit :
Anak Indonesia Mendunia Publisher- Jumlah halaman :
30 halaman- Ukuran :
(21 x 29,7) cm- Harga :
Rp60.000,00- ISBN :
(masih dalam proses)- Sinopsis singkat :
Terjadi penurunan hasil produksi buah Melon ditunjukan dari data beberapa komoditas khususnya tanaman melon dan beberapa sayuran dari lokasi lahan pertanian yang ada di bawah naungan kemitraan gapoktan, dilaporkan hampir 60% mengalami gagal panen akibat cuaca ekstrem dan juga dengan keberadaan hama yang menurunkan kualitas hasil produksi. Jika permasalahan ini tidak diatasi akan menyebabkan kerugian besar di masa mendatang, permasalahan pada lahan pertanian akibat cuaca yang ekstrem setiap akhir tahunnya membuat penurunan hasil panen. Di dalam buku karangan Hendra Susanto, Ahmad Taufiq, dan Ari Gunawan ini banyak sekali pengetahuan yang akan mengajak kita untuk lebih mengenal dan mengetahui pengembangan green house secara organic pada komoditas melon. Perkembangan teknologi yang sangat mempengaruhi cara pengelolaan lahan hingga pemanfaatan sumber daya alam yang ada di sekitar, sehingga diharapkan mampu menekan biaya operasional sebelumnya.
Panduan Organic Green House pada Komoditas Melon
Rp60.000,00Price